You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pagar Rusak di FO Slipi di Ganti dan di Las
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Kerusakan Pagar FO Slipi Selesai Diperbaiki

Pagar pembatas taman dan trotoar di kolong fly over (FO) Slipi, Jakarta Pusat yang rusak telah selesai diperbaiki. Selain untuk pengamanan, perbaikan juga untuk keasrian kawasan.

Dua titik ada di FO Slipi Glora sudah diperbaiki dengan cara mengelas pagar, dan satu titik ada di FO Slipi Petamburan pagarnya rusak parah karena tertabrak mobil

"Dua titik ada di FO Slipi Glora sudah diperbaiki dengan cara mengelas pagar, dan satu titik ada di FO Slipi Petamburan, pagarnya rusak parah karena tertabrak mobil," ujar Dedi Arif, Camat Tanah Abang, Kamis (10/8).

Menurut Dedi, pagar-pagar yang dipergunakan untuk perbaikan berasal dari Suku Dinas Kehutanan Jakarta Pusat. Diharapkan warga bisa turut menjaga fasilitas umum.

Tertib Trotoar di Mangga Besar Tindak 15 Sepeda Motor

"Sudah diperbaiki, kita harap warga juga bisa menjaganya. Sehingga lingkungan kita tetap indah dan asri," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3686 personFolmer
  2. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye959 personTiyo Surya Sakti
  3. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye934 personFolmer
  4. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye886 personFolmer
  5. Dinsos DKI Luncurkan SiPending Emas Mobile

    access_time18-11-2024 remove_red_eye823 personAldi Geri Lumban Tobing